Blogku hampir eliminasi gara-gara Blogspot.com salah target spam blog
29 April 2009 nazahraamani.blogspot.com dapat warning dari blogspot bahwa ada dugaan blog ini adalah spam. Warning tersebut juga diterima via email, yang mengharuskan pemilik blok agar verifikasi untuk pengajuan peninjauan kembali. Baru tanggal 5 Mei 2009 blog ini aktif kembali. Setelah ancaman dalam 20 hari blog ini akan dihapus paksa. Syukur alhamdulillah blog ini kembali hadir.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar